Ingoningon.com - Shetland Sheepdog berasal dari Kepulauan Shetland, yang terletak di antara Skotlandia dan Norwegia, sekitar 50 mil di utara Skotlandia dan sedikit di selatan Lingkaran Arktik. Pulau-pulau ini juga merupakan rumah bagi jenis hewan kecil lainnya, seperti Kuda Poni Shetland dan Domba Shetland.
Selama bertahun-tahun, Shetland Sheepdog dipekerjakan sebagai anjing gembala di padang rumput Kepulauan Shetland, Skotlandia.
Baca Juga: Shar Pei, Anjing Bertubuh Keriput dari Guangzhou, China
Biasa dipanggil Sheltie.
Sheltie populer di AS pada 1970-an. Shelties pun muncul di daftar sepuluh anjing paling populer American Kennel Club. Dan puncaknya pada awal 1990-an.
Saat ini Sheltie menempati peringkat ke-20 dalam popularitas di antara 155 breed dan varietas yang didaftarkan oleh American Kennel Club.
Baca Juga: Schipperke, Anjing Gembala Kecil dari Belgia
Ciri-ciri
Sekilas memiliki penampakan yang sama dengan jenis anjing ras Collie, tetapi memiliki perbedaan fisik yang cukup mencolok.
Ciri khas anjing Sheltie adalah badan langsing ditutupi bulu panjang dan lebat.
Tengkorak kepala panjang berbentuk huruf V.
Mata sedang berbentuk almond berwarna gelap.
Tulang hidung panjang dan lurus berwarna hitam.
Telinga berdiri tegak dengan ujung kuping menekuk ke depan.
Artikel Terkait
Bearded Collie, Anjing Penggembala Berbulu Panjang dari Skotlandia
Briard, Anjing Gembala Cantik dari Perancis
Cairn Terrier, Ras Anjing Kecil yang Berasal dari Skotlandia
Catalan Sheepdog, Anjing Gembala yang Cukup Populer untuk Dipelihara
Kangal, Anjing Gembala Asli Turki
Karst Shepherd, Anjing Gembala dari Slovenian Karst
Kerry Blue Terrier, Anjing Gembala yang menjadi Anjing Nasional Irlandia
Mudi, Anjing Gembala dari Hungaria
Pumi, Anjing Gembala Serbaguna dari Hungaria
Schipperke, Anjing Gembala Kecil dari Belgia